Upaya Pelayanan Gizi

Pelayanan gizi adalah suatu kegiatan atau pelayanan yang bertujuan untuk meningkatkan mutu gizi perorangan dan masyarakat, antara lain melalui perbaikan pola konsumsi makanan, perbaikan perilaku sadar gizi dan peningkatan akses dan mutu pelayanan gizi dan kesehatan sesuai dengan kemajuan ilmu dan teknologi.

Di masyarakat, upaya perbaikan gizi dilakukan oleh para petugas gizi Puskesmas bersama sama dengan masyarakat setempat. Kegiatannya dilakukan didalam gedung maupun diluar gedung dan bekerja sama dengan lintas program maupun lintas sektor.

PKM Sukadamai

UPTD PKM Rawat Inap Sukadamai

Jl. Diponegoro No 26, Desa Sukadamai, Kecamatan Natar, Lampung Selatan

Telp. (0725) 7853170

Senin - Jumat 7:30 am - 3:30 pm

WA/SMS: 

Heni Oktora: 0821 7541 1767 

Endang Kuswati: 0823 7173 0355

Rusmiati; 0823 7216 7078

Email: [email protected]

Website: https://pkmrisukadamai.lampungselatankab.go.id/

Silakan follow: